Saya mohon maaf apabila selama bulan Mei kemarin tidak ada postingan dan review baru karena beberapa minggu terakhir ini saya sangat sibuk sekali mengerjakan sejumlah proyek ilustrasi dan juga pengeditan. Wah, sudah lebih dari 6000 pemirsa yang masuk ke blog saya sampai saat ini. Dengan penuh kerendahan hati saya ucapkan banyak terima kasih bagi para pemirsa yang sudah menyempatkan diri mengunjungi halaman blog ini.
Semoga di bulan Juni ini saya bisa menyempatkan untuk kembali menulis sejumlah review dan artikel.
Salam hangat,
Mr. Dee
Tidak ada komentar:
Posting Komentar